Tip Memilih Dan Membeli Domain

Tip Memilih Dan Membeli Domain
Nama domain dalam konteks bisnis online tidak hanya sebagai nama perusahaan atau toko saja, tetapi juga menjadi sebuah identitas unik usaha anda di internet, dan bahakan turut menentukan tingkat popularitas situs Web anda di internet. Untuk itu perhatikan beberapa tips berikut ini J
[  Pilihlah nama domain yang singkat, jelas
[  Nama domain sebaiknya tidak terlalu pendek atau terlalu panjang
[  Belilah domain diperusahaan reseller domain yang ternama, kredibel, serta memiliki kantor dan alamat yang jelas. Contoh :
[  Pilih nama domain yang unik dan mudah diingat
[  Hindari penggunaan angka dalam nama domain, keculai memang diperlukan. Contoh: www.justice4all.com sebaiknya diganti dengan www.justiceforall.com
[  Jangan gunakan tanda dash (-) dan underscore (_) dalam nama domain.
[  Jangan gunakan nama singkatan. Contoh: PT. Makmur Berjaya Sentosa, sebaiknya menggunakan nama domain www.makmurberjaya.com atau www.ptmakmur.com. Bukan yang berupa singkatan, semisal www.mbs.com atau www.ptmbs.com . orang akan lebih mengenal nama domain yang jelas (misalnya www.kardianonline.co.cc, www.kardiangratis.blogspot.com ) dibanding dengan nama domain yang berupa singkatan (misalnya www.ptmbs.com)
[  Gunakan nama domain yang sesuai dengan nama perusahaan atau bidang usaha anda. Contoh: www.rotibuana.com atau www.buana.com contohlain: jika perusahaan anda bernama PT.Makmur, anda bisa menggunakan nama domain www.ptmakmur.com
[  Pilih domaian jenis .com untuk tujuan bisnis, sebab orang awam cendrung mengetik domain .com dibandingkan dengan ekstentsi domain yang lain, misalnya .net, .org, .biz, dan sebagainya
[  Hindari penggunaan nama domain yang merupakan merek dagang suatu perusahaan, misalnya, www.toyota.com, www.honda.com, www.yamaha.com, www.suzuki.com  ,  www.cocacola.com dll.
[  Bila memungkinkan, beli juga nama domain dalam TLD lain, untuk menghindari penyalahgunaan oleh pihak lain. Misalnya, jika anda membeli domain www.cakrabakery.com sebagai domain utama, sebaiknya jika membeli www.cakrabakery.net. Selanjutnya www.cakrabakery.net bisa diarahkan (redirect) kenama domain utama, misalnya www.cakrabakery.com
[  Sebisa mungkin, hindari penggunaan nama domain gratis untuk keperluan bisnis yang serius. Menurut para pakar internet marketing. Domain gratis terkesan murahaan, tidak bonafid, dan tidak professional. Anda tentu tidak ingin citra tersebut melekat pada perusahaan anda, bukan…?

No comments:

Post a Comment

Jangan Buang Kesempatan anda untuk membeli produk-produk berkualitas dan terpercaya hanya di AMAZOM